BERLARI DAN BERMAIN

Sepanjang minggu lalu, saya membuka kembali buku favorit saya, “kitab suci” lari saya, “Running & Being”-nya DR. George Sheehan. Mencoba mencari jawaban yang saya sendiri tidak tahu, dan tidak yakin.

“There is nothing more characteristic about children than their love of play. If there is anything children careless about, it is work and money and power and what we call achievement.”

Read More

Kepada Bapak

Bapak yang menyapaku dengan suara haru, “Bertahanlah Nak, ujung perjalananmu sudah tak jauh, di balik bukit itu…” Bapak yang memandangku dengan mata teduh, “Jangan menyumpah Nak, mataharimu tetap satu, yang bersahabat denganmu sejak dulu…” Bapak yang menghadangku dengan segelas air penuh, “Minumlah Nak, basahi dulu tenggorokanmu, waktumu setia menunggu…” ~ doro nchanga 160416 NH

Read More