90:10

Dana. Pun kalau tujuannya dah lurus, dah teliti cek pilihan sahamnya tanpa andalan gosip, dah anti-gorengan, mbok belinya pakai duit dingin, yang memang buat simpanan waktu yang lamaaaaa, bukan buat kebutuhan minggu atau bulan-bulan depan. Parahnya lagi, nih, dananya ngutangan. Punya segini maunya segitu, greedy namanya bukan?

Read More

TARGET: INVESTOR RITEL (KATEGORI: EMPUK)

Percayalah, kita tidak bisa kaya mendadak dari dunia saham. “Change your thoughts, and you change your world”. Masih berharap seperti itu? Sebaiknya tutup saja rekening saham kita. Sungguh. Akutu-ndak-mau-kamu-dimangsa. (Kecuali kita adalah bandar atau bagian darinya. Tertarik? Baca kembali definisi bandar di atas.) Atau berpikir sekadar mendapat uang jajan gorengan dari saham gorengan? Trading for living dari saham gorengan? Sesaat menang sekali duakali, merasa mampu menguasai, “berkuasa”.

Read More

TAKUT

Informasi sahih yang menjadi sorotan adalah rugi segedegede jagung sederet barisan reksadana yang sedang ramai diberitakan, atau rontok serontok-rontoknya geguguran saham-saham yang berstempel “gorengan”. Sebenarnya, per penutupan kemarin, kalau dihitung sejak awal tahun 2019 ini, IHSG kita hanya turun 3,9% (LQ45 minus 3,74% dan Jakarta Islamic Index minus 3,67%). Tidak besar-besar banget, bukan? Lalu kenapa barisan reksadana itu bisa jadi begitu pesakitan? Di luar reksadana yang dikelola dengan tidak benar, tidak jujur, dan seenak dewe, akhirnya, You can’t beat the market, Sultan. Index is absolutely better than you, always.

Read More